Informasi tentang PaninBank yang mencakup visi misi, strategi, jajaran manajemen, reputasi dan prestasi, struktur organisasi, pemegang saham, dan entitas.

Good Corporate Governance (GCG) adalah Tatakelola perusahaan yang baik dengan tetap memperhatikan kepentingan pemilik, kreditor, pemasok, asosiasi usaha, karyawan, pelanggan, pemerintah dan masyarakat luas, berlandaskan peraturan dan nilai etika.
Hubungan Investor bertanggung jawab dalam menyampaikan informasi yang akurat, terpercaya, dan tepat waktu kepada pihak eksternal antara lain pemegang saham, calon investor, analis pasar modal, bank koresponden, lembaga pemeringkat, dan kreditur PaninBank.